Senin, 15 Oktober 2012

 KECAMATAN KAWAY XVI
1. MAKAM TENGKU DI MAREK

Sudarman Alwy
Lokasi Makam Tgk di Marek Pinggir Sungai
Tengku di Marek atau juga di kenal dengan nama Nek Dewi yang di makamkan di pinggir sungai Marek menurut masyarakat sekarang telah abrasi dan amblas ke dalam sungai.


 KECAMATAN KAWAY XVI 
 2.MAKAM TENGKU DI TUWI
Sudarman Alwy
Kondisi Makam Tgk di Tuwi
Nama Tengku di Tuwi merupakan sebutan yang biasa di pakai oleh masyarakat Aceh dengan menisbatkan nama daerah atau tempat tinggal yang bersangkutan. Sementara nama beliau adalah Tengku Ibrahim yang berasal dari Titeu (sering di disebut dengan Titeu Keumala) Kabupaten Pidie sekarang.

Senin, 08 Oktober 2012

KECAMATAN PANTE CERMEN 
1. MAKAM RAJA BATAK
Sudarman Alwy


Teuku Raja Batak atau Teuku Cut Batak yang dikebumikan di Gampong Jambak Kecamatan Pantai Cermin Aceh Barat. Berdasarkan informasi dari masyarakat, Teuku Raja Batak merupakan anak kandung dari pasangan Pahlawan Nasional Teuku Umar Johan Pahlawan dan Cut Nyak Dhien.
Namun ada versi lainnya menyebutkan bahwa Teuku Raja Batak merupakan anak dari Ibrahim Lam Nga dengan Cut Nyak Dhien yang merupakan suami terdahulu sebelum di persunting